Contoh Kerajinan dari Tanah Liat
- Kerajinan Gerabah
Kalau dilihat dari kualitas barang sebenarnya hampir mirip dengan keramik. Namun sebagian oranf mengartikan terpisah antara keramik dengan gerabah, Alasannya adalah bahan keramik akan mudah pecah. Sedangkan gerabah adalah bahan yang dibuat hanya menggunakan tanah liat yang biasanya berupa periuk, belanga, tempat air dan sebagainya. Kerajinan dari gerabah ini sebaginya bersar berfungsi untuk digunakan tak jarang kerajinan ini dibuat hanya mementingkan nilai kegunaan dari pada nilai keindahan. Contoh dari kerajinan gerabah adalah kerajinan teko atau poci.
Teko atau poci merupakan benda yang digunakan untuk menyeduh teh dalam air panas. Ciri dari poci biasanya memiliki lubang dan tutup pada bagian atas dan juga gagang pada bagian belakang serta ceret pada bagian depan. Fungsi dari masing-masing bagian adalah bagian atas untuk menungakan air panas kedalam teko, bagingan gagang untuk pegangan sedangkan ceret bagian depan untuk memudahkan menuangkan air kedalam gelas.
Kisaran harga untuk penjualan kerajinan gerabah ini adalah antara Rp 30.000 ribu sampai Rp 300.000 ribu rupiah. Dari harga tesebut kerajinan gerabah memiliki harga yang cukup relatif murah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar